ImageSedekah Syawal Bantu Pangan Lansia Dhuafa...
Image

Sedekah Syawal Bantu Pangan Lansia Dhuafa

Rp 905.000 dan masih terus dikumpulkan
8 Donatur ∞ hari lagi

Penggalang Dana

Image
Image
Verified Organization

Setelah 30 hari melewati ibadah puasa, bukan berarti amalan kebaikan yang kita lakukan di bulan Ramadhan kemarin jadi menurun. Justru bulan syawal jadi pembuktian kita untuk terus meningkatkan dan melanjutkan amalan ibadah

Untuk mensyukuri datangnya bulan Syawal ada beberapa amalan kebaikan yang bisa dilakukan salah satunya bersedekah.

Bersedekah jadi sarana kita untuk menumbuhkan keikhlasan dalam diri karena harta yang kita keluarkan tidak hanya dinikmati sendiri tetapi juga orang lain yang membutuhkan.

Dengan menunaikan sedekah syawal Anda bisa membantu pangan lansia dhuafa. Tim akan menyalurkan sedekah Anda kepada 500 lansia berupa paket pangan seharga 250 ribu.

Isi paket:

1. Beras 5 Kg

2. Minyak 1 Liter

3. Gula 1 Kg

4. Garam 1 bungkus

5. Telur 10 Pcs

6. Teh 1 Kotak

7. Mie Telur 2 Bungkus

8. Sarden 250 Gram 

“Tidaklah sedekah itu mengurangi harta dan tidaklah pemberian maaf itu kecuali ditambah kemuliaan oleh Allah dan tidaklah seseorang tawadhu karena Allah, kecuali Dia akan mengangkat derajatnya.” (Muslim).

Mari sempurnakan bulan syawal untuk kembali suci dengan bersedekah melalui bisasedekah.id

  • April, 5 2024

    Campaign is published

Mariya ulfa2 bulan yang lalu
Berdonasi sebesar Rp 10.000
Sobat Baik3 bulan yang lalu
Berdonasi sebesar Rp 10.000
Sobat Baik3 bulan yang lalu
Berdonasi sebesar Rp 100.000
Sobat Baik3 bulan yang lalu
Berdonasi sebesar Rp 25.000
Sobat Baik3 bulan yang lalu
Berdonasi sebesar Rp 10.000

Fundraiser

Belum ada Fundraiser

Mari jadi Sobat Baik dan berikan manfaat pada sesama

Doa-doa orang baik (1)

Enggar widodo4 bulan yang lalu
Semoga sehat dan barokah beserta keluarga
Image
1 Aaminn
+1
Bagikan melalui:
✕ Close